#TemanPemilih Senin, (1/12/2025) KPU Kabupaten Lahat melaksanakan rapat rutin bersama Anggota KPU Kabupaten Lahat Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM Eva Metriani, Sekretaris KPU Kabupaten Lahat Mery Anggrainy, para Kasubbag, dan staf sekretariat KPU Kabupaten Lahat.
Rapat berlangsung dengan suasana terbuka dan penuh sinergi, mulai dari penyampaian pemaparan, arahan, dan masukan dari Anggota KPU Kabupaten Lahat serta tanggapan dari masing-masing subbagian, Informasi dan koordinasi internal dari Sekretaris, masing-masing Kasubbag memaparkan perkembangan kegiatan, serta staf turut menyampaikan dan memberikan tanggapan dan laporan sesuai dengan tugasnya.
Selengkapnya